Sabtu, 01 Februari 2014

Cara Membuat Ucapan Selamat Kepada Komentator Pertamax Di Blog



Laba-Laba Blog - Selamat pagi kawan, pada pagi hari ini saya akan membahas tentang Cara Membuat Ucapan Selamat Kepada Komentator Pertamax Di Blog. Saya kadang sering sekali menemui komentator yang memberikan komentar dengan kata "Pertamax". Banyak sekali website-website yang menggunakan widget ini karena widget ini memiliki gaya yang cukup elegant serta keren. Berikut tutor cara pembuatannya.

1. Masuk ke blogger.
2. Dari dasbor => template => edit html.
3. Cari kode ]]></b:skin> atau </style>.
4. Salin kode dibawah ini kemudian tempelkan diatas kode tadi.
.comments .pertamax{position:relative;margin:10px 0;padding5px 10px;margin-top:10px;border:1px solid #e4c445;background:#ffe785;padding:5px;color:#fff !important'}
5. Cari kembali kode:
(function() {
  var items = <data:post.commentJso/>;
Ganti dengan kode:
 var items_copy=[];
(function() {
var items = <data:post.commentJso/>;
items_copy=items;
6. Kemudian cari kode <data:post.commentHtml/>.
7. Salin kode dibawah ini kemudian tempelkan kodenya dibawah kode tadi.
<b:if cond='data:post.numComments == 1'>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
  for(i=0;i<items_copy.length;i++){if(i==items_copy.length-1){d=document.getElementById('c'+items_copy[i].id).getElementsByTagName('p').item(0);e=d.innerHTML+'<div class="pertamax '+items_copy[i].deleteclass.replace(/ blog-admin/,'')+'">Selamat '<b>+items_copy[i].author.name+</b>' Anda dapat PERTAMAXXX !!! Tunggu kunjungan saya ke Blog Anda.</div>';d.innerHTML=e}}
//]]>
</script>
</b:if>
8. Simpan.

Ganti kode yang diberi tanda warna merah dengan kata-kata yang anda ingin tampilkan di website anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

1. Berkomentar haruslah sopan.
2. Jika ada kesalahan kata-kata dalam artikel saya, mohon dimaklumi.