LABA-LABA BLOG

Selasa, 23 Juli 2013

Cara Membuat Bingkai Pada Judul Postingan Blog

Cara Membuat Bingkai Pada Judul Postingan Blog - Sudah 9 hari saya tidak memposting artikel ke blogger, kali ini saya akan share atau berbagi tentang cara membuat bingkai pada judul postingan blog. Banyak sekali para pengguna blogger yang menggunakan widget ini karena dapat membuat efek keren saja. Cara memasang widget ini tidak lah sulit, ikuti langkah-langkah dibawah ini.

1. Masuk ke blogger.
2. Pilih template.
3. Pilih edit html.
4. Cari kode dibawah ini.
.post h3 a{
        ....
        ....
        ....
        dst
}
5. Saya akan memberikan contoh htmlnya, lihat dibawah ini.
.post h3 a{
        text-decoration:none;
        cursor:pointer;
        color:#000;
        font:Arial 18px bold;
6. Apabila htmlnya hampir sama seperti diatas, rubah kodenya menjadi seperti dibawah ini.
.post h3 a{
        text-decoration:none;
        cursor:pointer;
        color:#888;
        font:Arial 18px bold;
        display:block;
        border:2px solid blue;
        background:black;
        padding:2px 4px;
7. Simpan.

sumber script: xtreme4

G+

1. Berkomentar haruslah sopan.
2. Jika ada kesalahan kata-kata dalam artikel saya, mohon dimaklumi.

Konversi KodeEmoticon


 
notifikasi
close
Beberapa link download serta link demo sedang dimodifikasi dan mohon maaf bila ada beberapa link download serta link demo yang belum dimodifikasi
OK